Public Training Awareness & Internal Audit of ISO 9001:2015, Jakarta 31 Okt - 1 Nov 2019

4 November 2019
Comments 0
Category Blog
4 November 2019, Comments 0

Alhamdulillah, IAS Training Center kembali mengadakan Public training Awareness & Internal Audit of ISO 45001:2018. Training berlangsung selama 2 hari dari tanggal 31 Oktober dan 1 November 2019 di IAS Training Center dan diikuti oleh 5 orang peserta yang berasal dari berbagai macam perusahaan.

ISO 45001 tidak secara khusus menangani masalah seperti keamanan produk, kerusakan properti atau dampak lingkungan, dan organisasi tidak diharuskan untuk mempertimbangkan masalah ini kecuali jika menimbulkan risiko bagi pekerjanya.

ISO 45001 tidak dimaksudkan sebagai dokumen yang mengikat secara hukum, ini adalah alat bagi manajemen secara sukarela oleh organisasi yang bertujuan untuk menghilangkan atau meminimalkan risiko bahaya.

Setelah mengikuti Training ISO 45001:2018 ini, diharapkan peserta akan dapat :

  • – Persyaratan tambahan / perubahan dalam ISO 45001:2018 bila dibandingkan dengan OHSAS 18001: 2007
  • – Memahami apa dampak dari Annex SL (apa itu Annex SL dan pengaruhnya dalam semua Standard Sistem Manajemen)
  • – Peserta dapat memahami apa saja yang perlu direvisi dalam sistem manajemen kesehatan dan keselamatan kerja Anda saat ini
  • – Peserta dapat memahami berapa lama waktu yang dimiliki oleh peserta sebelum perubahan dari OHSAS 18001 ke ISO 45001 menjadi mandatory.

Tidak lupa kami ucapkan terima kasih kepada para seluruh peserta training, semoga ilmu yang didapat dari pelatihan tersebut bermanfaat dan bisa diimplementasikan diperusahaan dengan baik. Apabila bapak/ibu tertarik untuk mengikuti Training Awareness & Internal Audit of ISO 45001:2018 yang kami adakan ini silahkan langsung menghubungi kami di :

Informasi & Registrasi
Signature Park Grande
Tower Green TC/11/09
Jl. MT. Haryono Kav. 20, Jakarta Timur 13330
E-mail: info@ias-indonesia.com
Phone : 021 – 2204.7550
Hotline : 0813.9900.3779

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.